News - Seorang Pria Menggunakan Anaknya Untuk Mengganjal Pintu Kereta yang Menutup!

Jannet 17.11
Seorang Pria Menggunakan Anaknya Untuk Mengganjal Pintu Kereta yang Menutup!
dailymail.co.uk

Sontak semua orang panik ketika pintu kereta itu makin menggencet balita dalam stroler dan bersyukur sekaligus marah ketika sang ayah serta anaknya berhasil masuk.

Awal pembukaan stasiun kereta bawah tanah di Nanning ini memiliki harapan bagus untuk reputasi Tiongkok, nyatanya tidak.

Siapapun pasti setuju, sangat menyebalkan jika kamu ketinggalan kereta seiring kamu berlari ke arahnya. Meskipun begitu, kebanyakan orang menerima bahwa ada beberapa keterbatasan untuk mengejar yang "parkir" tersebut. 

Seorang Pria Menggunakan Anaknya Untuk Mengganjal Pintu Kereta yang Menutup!
dailymail.co.uk

Orang-orang baik di dalam kereta maupun di peron sangat ketakutan ketika mereka melihat ayah tersebut berlari ke arah kereta. Walaupun sang ayah dan anaknya berhasil masuk ke kereta, pihak berwajib di pemberhentian kereta berikutnya menginterogasi pria tersebut dan memeriksa kesehatan anak laki-laki tersebut. Balita tersebut untungnya baik-baik saja dan ayahnya gak menerima tuntutan hukum. 

Source: IDN Times

Seorang Pria Menggunakan Anaknya Untuk Mengganjal Pintu Kereta yang Menutup!
dailymail.co.uk

Aturan di stasiun cukup jelas untuk para penumpangnya, mulai dari rambu sampai peringatan-peringatan khusus untuk apa yang jangan dilakukan.

Rekaman kamera dari insiden tersebut menunjukkan seorang ayah, menggunakan rompi berwarna pink keluar dari elevator. Ia mendorong anak laki-lakinya yang menggunakan mantel kuning yang berada di dalam sebuah stroler hitam. Pada saat itu, lampu kuning peringatan kereta akan berangkat sudah berkedip, memberi tanda bahwa semua pintu kereta akan tertutup dan penumpang harus menunggu kereta berikutnya.

Seorang Pria Menggunakan Anaknya Untuk Mengganjal Pintu Kereta yang Menutup!
dailymail.co.uk

Para pengguna media sosial Tiongkok, Weibo, merasa ayah itu harus dijatuhi hukuman atas tindakan membahayakan anak. Namun ada yang melaporkan ia mendapatkan hukuman personal dari istrinya sendiri karena menggunakan anaknya sebagai pengganjal pintu kereta.

Ketika Metro Line 1 di Nanning dibuka beberapa hari lalu, pemerintah gak menduga akan kebanjiran berita negatif tentangnya. Kota tersebut yang terletak di selatan Tiongkok, berharap jaringan transportasi publik sepanjang 20 mil ini akan menambah reputasi "kota hijau" untuk Tiongkok. Nyatanya semua orang menilainya 'merah', bukan hijau.

Seorang Pria Menggunakan Anaknya Untuk Mengganjal Pintu Kereta yang Menutup!
dailymail.co.uk

Ayah ini mendapat nominasi di kontes tahunan ayah terburuk, walaupun ia masih lebih mending daripada pemenang di tahun 2015. Pemenang yang lebih parah tersebut menjual bayinya untuk membeli iPhone dan sepeda motor. Apa yang ada di pikiran orang-orang ini ya?

Sekreatifnya cara mengejar kereta tersebut, hampir gak ada yang berpikir untuk membahayakan nyawa orang lain, apalagi anak sendiri. Sayangnya, seseorang di Tiongkok tertangkap kamera pengawas menggunakan stroler anaknya (dengan anaknya berada di dalamnya) untuk menahan pintu kereta yang akan tertutup.

Video pengawas stasiun kereta tersebut menangkap perilaku sembrono dari orangtua yang membahayakan nyawa anaknya demi kepentingannya sendiri.

Seiring dengan pintu tertutup, orangtua yang gak sabaran ini langsung melajukan strolernya ke pintu. Videonya menunjukkan bahwa kepala anak laki-lakinya terhantam ke depan seiring pintu tertutup menggencet strolernya. Hanya di detik-detik terakhir akhirnya kepala anak tersebut kembali bersandar ke belakang, menghindari pintu yang terus menutup. 

Artikel Terkait

Previous
Next Post »

EmoticonEmoticon

Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.